Sejarah Google, Dari Didirikan Hingga Kini

Sejarah Google, Dari Didirikan Hingga Kini


Bila anda pengguna smartphone, apalagi Android, tentu tak lepas dengan layanan Google. Hampir semua layanan dalam smartphone, seperti email, mesin pencari, pemutar musik, penerjemah hingga peyimpanan cloud dilayani oleh Google.
 Namun apakah anda sendiri tahu, siapa bos dari semua penyedia layanan tersebut (Google) ? Dialah Lawrence Edward Page alias Larry Page, seorang programmer handal yang mendirikan Google bersama rekannya Sergey Brin. Komputer sendiri sebenarnya bukan barang baru bagi Larry Page. Dari kutipan Celeb Family menyebutkan, sejak kecil Larry Page dibesarkan di lingkungan tak jauh dari komputer, sains dan teknologi.
Ayahnya, Carl Victor Page memiliki gelar doktor di bidang ilmu komputer. Sedangkan ibunya, Gloria adalah instruktur pemrograman komputer di Michigan State University dan Lyman Briggs College. Sebenarnya, komputer bukan barang baru bagi Page.
1 2
Previous Post Next Post